Beranda TENTANG KAMI

TENTANG KAMI

OUR STORY

Sekitar tahun 2007, Mas Teguh, melihat peluang untuk menjual paket wisata secara online untuk destinasi-destinasi di Wilayah Jawa Tengah salah satunya adalah Destinasi Wisata Karimunjawa, kemudian setahun kemudian sekitar awal 2008 akhirnya memutuskan untuk fokus menjual dan memasarkan paket wisata karimunjawa.

Pada saat itu masih bekerjasama dengan salah satu Pelaku Wisata Karimujawa yaitu Alm. H. Hasyim Arfani yang merupakan salah satu tokoh penggiat wisata karimunjawa,

Sekarang, setelah mempunyai pegalaman selama bertahun-tahun dan mempunyai bekal yang cukup dalam hal memberikan pelayanan maksimal pada tamu-tamu / wisatawan yang datang ke karimunjawa baik wisatawan domestik maupun wisatawan mancanegara.

Menjadikan kami salah satu penyedia layanan wisata karimun jawa , open trip karimun jawa yang di kelola antara orang local karimunjawa dengan di back up Perusahaan Travel Ternama, yaitu PT. Paradiso Mitra Wisata, kami yakin akan mudahnya komunikasi dan amannya pembayaran DP/Down Payment akan membuat Anda memilih kami sebagai pilihan penyedia paket wisata karimunjawa.

Mengapa Memilih Kami

Kami bekerja sama dengan orang Local dengan manageman travel Profesional

+ 8000 Customers

Sudah melayani lebih dari 8000 Customer untuk berwisata ke Karimunjawa, dengan kepercayaan & keamanan dalam pembayaran deposit.

Travel Spesialis

Sudah melayani dan membuka paket wisata karimunjawa, sejak tahun 2007. Di kelola orang local dan berkerjasama dengan Travel Resmi.

H24 Support

Support customer service selama 7 hari 24 jam non stop, anda bisa telp atau chat whatsapp kepada kami.

10 Languages available

Tidak hanya wisatawan Domestik, kami juga banyak menerima wisatwan dari berbagai negara dengan lebih dari 10 bahasa.

Sudah banyak Travel Agen dari Luar Daerah bekerjasama dengan kami, tour berjalan dengan nama travel agen Anda.

Groups Discount

Dapatkan penawaran menarik melalui Chat Whatsapp untuk groups Booking.

Meeting Point

Tentukan sendiri meeting pointnya, kami akan menyesuaikan dengan kebutuhan Anda.

Siap Presentasi

Kami selalu siap diundang untuk mempresentasikan kepada Anda tentang paket yang kami tawarkan, silahkan hubungi kami.

Cara Booking Produk-Produk Kami

Untuk booking paket wisata, transport, guide atau hotel cukup mudah caranya.

  • Hubungi Kami
  • Pilih Paket Wisata
  • Tranfers Pembayaran DP